jumpa lagi di blog kampungan ini , kali ini saya menampilkan power ampli dari inverter yang saya unggah sebelumnya .
power ini menggunakan driver tef sistem , jbl 6295 dan inverter dc 90 vdc
inverternya menggunakan 4 core , 16 fet dan menghasilkan tegangan 93 vdc simetris
dan lis alumunium serta acrilic
karena power ini berdaya besar maka saya memakai elco sebanyak 14 biji 10000/ 100 v , agar aki mobil tidak kedodoran . demikian juga untuk inverter , speed nya di sesuaikan agar tidak telat mengisi elco
hasilnya , walau menggunakan aki tunggal 75 a , power tetap bisa bekerja dengan baik dan bas yang di hasilkan menghentak di dada
oke sekian dulu postingan saya kali ini , bagi yang ingin melihat video power di atas , silakan klik video di bawah ini
atau bergabung dengan grup fb " INVERTER DAN AUDIO MOBIL RAKITAN "
untuk selanjutnya , saya akan posting power rakitan 2.1 channel dengan watt yang lumayan besar .
di sini saya siap melayani perakitan power audio sesuai keinginan anda , bahan 2 bisa beli sendiri sesuai selera .
atau bagi anda yang ingin membangun audio rakitan untuk kontes , saya siap mengerjakannya
silakan bagi yang minat / tanya2 bisa wa /call di 08125212331 . lokasi malang , jatim
wasalamualaikum wr wb , salam audio rakitan